Lowongan Kerja Operator Produksi PT Lotte Indonesia 2021

Profil Perusahaan
LOTTE didirikan pada tahun 1948 dan tahun ini merayakan 67 tahun berdirinya perusahaan ini. Nama Perusahaan LOTTE berasal dari nama panggilan Lotte tokoh Charlotte dalam novel “The Sorrows of Young Werther” yang ditulis oleh sastrawan besar Jerman bernama Johann Wolfgang Von Goethe , dan nama ini digunakan untuk mewakili visi perusahaan untuk dicintai oleh semua orang.

Saat ini LOTTE tumbuh menjadi produsen permen nomor satu dengan sebutan “The Sweetheart of Your Mouth” melalui berbagai produk yang kami tawarkan termasuk permen karet, coklat dan kue. Kami sangat berterima kasih atas dukungan Anda hingga saat ini.

Selain itu, pengelompokkan dan pengembangan bisnis internasional menyebabkan pengembangan ke berbagai bidang di Jepang dan diawali oleh Lotteria, terutama di Asia dan Amerika, dan berkembang luas menjadi berbagai bidang, khususnya dalam industri bahan makanan di Korea Selatan.

Visi dan Misi
Visi
Lotte menjadi perusahaan yang berkembang dengan cepat dan dikagumi melalui penyediaan produk terpercaya yang membawa kebahagiaan dan menciptakan nilai baru untuk mendapatkan konsumen

Misi

Jenis Lowongan Kerja
Saat ini PT Lotte Indonesia sedang membuka lowongan kerja guna mengisi formasi berikut ini :

Operator Produksi

Kualifikasi

  • Pria/Wanita
  • Usia Maksimal 25 tahun
  • Pendidikan minimal SMK/SMA/Sederajat
  • Fresh Graduate dipersilahkan melamar
  • Berpengalaman dibidang yang sama (lebih disukai)
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Cepat, Teliti, Rajin dan Jujur dalam bekerja
  • Siap bekerja sistem shifting (Sabtu atau Minggu)
  • Penempatan Kawasan MM2100 Cikarang Barat

Deskripsi Pekerjaan

Berkas Lamaran

Penempatan
Cikarang Barat

Cara Melamar
Apabila Anda berminat dan memiliki kualifikasi di atas, segera kirim berkas lamaran, CV ter-update serta kelengkapan lainnya ke alamat email berikut : aldi.tri@lotte.co.id
Subject email : Lamaran Pekerjaan – Operator Produksi

Batas Akhir Pendaftaran
Segera/Secepatnya

Head Office
Kawasan MM2100 Industrial Town Jl. Kalimantan Blok E3, Gandamekar, Cikarang Barat, Bekasi

Catatan

  1. Melalui Website ini, Kami selalu berupaya menyampaikan informasi lowongan kerja yang akurat dan valid, serta jangan lupa membagikan informasi rekrutmen ini ke orang lain yang membutuhkan dengan mencantumkan lokerja.info sebagai preferensi pencari lowongan kerja.
  2. Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya.
  3. Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi di atas tidak akan diproses, hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya.
  4. Baca dengan teliti dan seksama agar tidak terjadi kesalahan saat melamar pekerjaan.
  5. Follow akun Instagram Kami @lokerja.info

LOWONGAN LAINNYA

You May Also Like

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *